Event


Gagas Destinasi
Pendakian Bersama dan Bersih Gunung Gede

Sabtu-Minggu tgl. 19-20 Oktober 2013
Sipat ; Terbuka (lintas usia, gender, ras, agama, teritori)
Quota Peserta ; 110 Orang + 10 Panitia
Donasi ; Rp.120.000/Org
Jalur ; Gn Putri Cipanas





Fasilitas :
  • Transport PP
  • Tiket Masuk
  • Sertifikat
  • T-Shirt
  • Stiker
  • Buku Panduan
  • Video shoot
Ketentuan Peserta :
  1. Mengisi formulir peserta
  2. Mengisi surat pernyataan
  3. Melampirkan copy KTP/Kartu Pelajar (satu lembar)
  4. Membayar iuran peserta (Downpayment min. Rp20.000)
Ketentuan Pendakian :
  1. Membawa perlengkapan surviver perorangan/kelompok
  2. Logistik perorangan/perkelompok
  3. Panitia hanya menyiapkan fasilitas diatas 
Manual Acara (Konduisasi) :
  • 07.00 - 07.30 Persiapan Pemberangkatan (base sekretariat panitia; Leuwinanggung)
  • 07.30 - 09.00 Pemberangkatan dan sampai di pos gn.putri
  • 09.00 - 09.30 Persiapan Pendakian
  • 09.30 - 16.30 Pendakian ke surya kencana
  • 16.30 - 18.00 Persiapan nge-camp di surya kencana
  • 18.00 - 20.00 Ishoma
  • 20.00 - 22.00 Duduk Ceria
  • 22.00 - 05.00 Istirahat (Tidur)
  • 05.00 - 06.30 Persiapan Pendakian ke puncak gede
  • 06.30 - 09.00 Pendakian ke puncak gede
  • 09.00 - 10.00 Narsis di puncak
  • 10.00 - 17.00 Perjalanan turun (via cibodas) 
Contact Panitia :
  • 087889032224 (Sayuti Malik)
  • 085692044483 (Abdurrohman)
  • E-mail ; Gagasdestinasi@gmail.com / inkelbara@gmail.com
  • Alamat Sekretariat Panitia ; Gg. Masjid Al Makmur RT.01/03 Kelurahan Leuwinanggung Kecamatan Tapos Kota Depok 16456.
Keterangan :
  • Bagi Calon Peserta yang berdomisili di Leuwinanggung dan sekitarnya dapat mendaftarkan diri langsung ke sekretariat panitia.
  • Bagi calon peserta yang berdomisili di luar leuwinanggung dapat mendaftarkan diri melalui e-mail (melampirkan softcopy formulir dan surat ijin pendakian yang telah diisi lengkap) dan men-transfer biaya pendaftaran ke nomor rekening panitia (BNI No Rek.0215458865 a/n Abdurrohman), kemudian melakukan konfirmasi pada panitia melalui sms dengan format : Nama(spasi)alamat(spasi)kode transfer biaya pendaftaran(spasi)nominal transfer biaya pendaftaran.
  • Peserta yang belum melengkapi persyaratan menjadi peserta, akan terdaftar sebagai peserta tunggu.
  • Pendaftaran dan kelengkapan persyaratan peserta sampai dengan tgl.17 Oktober 2013.
  • Jika terjadi pembatalan acara sepihak oleh panitia dikarnakan alasan tertentu, maka panitia akan mengembalikan biaya pendaftaran peserta secara utuh.
  • Jika terjadi pembatalan keikutsertaan oleh peserta karna alasan apapun, maka seluruh biaya pendaftaran peserta yang telah masuk menjadi hak panitia. 
  • Hak dan kewajiban peserta yang tidak tercantum dapat ditanyakan langsung kepada panitia.

2 comments :

  1. Anonymous9/23/2013

    Aye pantau dulu ni gan..@:

    ReplyDelete
  2. samudro10/20/2013

    seru..... walaupun kehujanan tp jd kenangan yg maniz

    ReplyDelete

 

Event

Tanggal 19-20 Oktober Pendakian massal ke puncak gede Informasi: 085692044483 (klik event menu)

Blogroll

About